Soal Olimpiade Matematika SD tahun 2010

Soal Olimpiade Matematika SD tahun 2010

Berikut ini merupakan soal Olimpiade Matematika tingkat SD pada tahun 2010. Jumlah soal ada 35 soal semuanya berupa soal pilihan ganda. Soal ini disusun oleh Muhamad Nurul Huda, S. Pd dalam bentuk dokumen PDF. Silakan download melalui link pada akhir tulisan.

Berikut penggalan sebagian soal Olimpiade Matematika SD 2010:

6. Jumlah tiga bilangan asli adalah 123. Hasil kali bilangan paling sedikit dengan bilangan paling banyak adalah ….
a. 12.540
b. 14.640
c. 15.680
d. 20.600

7. A pair of number that has the highest common factor of 2 is ….
a. 8 and 12
b. 6 and 8
c. 6 and 12
d. 12 and 36

15. Upin naik mobil dengan kecepatan rata-rata 90 km/jam, berangkat dari kota A pukul 07.00 sampai kota B pukul 10.00. Ipin naik sedan dari kota B pukul 07.00 dengan kecepatan rata-rata 75 km/jam. Jarjit naik Jeep dari kota A pukul 07.00 dengan kecepatan rata-rata 60 km/jam. Jarjit akan berpapasan dengan Ipin pada pukul ….
a. 09.00
b. 09.20
c. 09.30
d. 09.45

16. Selisih nilai angka 8 pada lambang bilangan 38.476 dengan angka 2 pada lambang bilangan
43.952 adalah ….
a. 7. 898
b. 7.898
c. 7.998
d. 8.002

25. Sepotong benang panjangnya 20 cm. Benang tersebut dipotong menjadi 2 bagian yang panjangnya tidak sama. Bagian yang panjang adalah 4 kali bagian yang pendek. Bagian yang panjang adalah ….
a. 20 cm
b. 16 cm
c. 14 cm
d. 12 cm

Silakan download soal Olimpiade Matematika SD tahun 2010 secara gratis dari link berikut ini:

Alternatif download link: 4shared.com | ziddu.com

12 thoughts on “Soal Olimpiade Matematika SD tahun 2010

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *