Soal Latihan Ujian Nasional (UN) IPA 2014 untuk SMP/MTs

Soal yang bisa anda download ini merupakan latihan soal UN 2014 pelajaran IPA untuk tingkat SMP / MTs.
Anda bisa menggunakan soal ini sebagai bahan belajar dan bahan latihan sebelum menghadapi Ujian Nasional yang sebenarnya.

Contoh Soal dalam file:

21. Perhatikan data hasil percobaan berikut:
1. Lilin dipanaskan meleleh
2. Ketela pohon di fermentasi menjadi tape
3. Kayu dibakar menjadi arang
4. Garam dilarutkan

Pasangan pengamatan yang merupakan perubahan fisika adalah…….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 4
C. 1 dan 4
D. 2 dan 3

22. Perhatikan nama bahan makanan tambahan berikut :
1. Sakarin
2. Karamel
3. Aspartam
4. Madu
5. Glukosa

Bahan yang termasuk pemanis sintetis adalah…
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 3 dan 4
D. 4 dan 5

24. Perhatikan aktivitas-aktivitas makhluk hidup berikut!
1) Hydra membentuk tunas.
2) Cacing gelang dan cacing pipih berfragmentasi.
3) Paramaecium membelah diri.
4) Tumbuhan melangsungkan proses transpirasi.
5) Daun Petai Cina mengatupkan daunnya pada waktu sore hari.

Aktivitas makhluk hidup yang menunjukkan ciri berkembangbiak ditunjukkan oleh nomor….
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 4)
C. 2), 3), dan 4)
D. 3), 4), dan 5)

==========================

Download Soal Latihan Ujian Nasional (UN) IPA 2014 untuk SMP/MTs
» Download Link [4shared.com – daftar dulu]

Soal Ujian

Share
Published by
Soal Ujian

Recent Posts

Naskah Soal Ujian Nasional SMA IPA IPS 2018

Berikut ini merupakan naskah asli dari paket soal Ujian Nasional (UN) SMA IPA dan IPS…

6 tahun ago

Naskah Soal Ujian Nasional SMA IPS 2017 Lengkap

Berikut ini kami sediakan naskah asli dari paket soal Ujian Nasional (UN) SMA IPS yang…

6 tahun ago

Naskah Soal Ujian Nasional UN UNBK SMA IPA 2017 Lengkap

Dokumen berikut ini adalah naskah asli dari paket soal Ujian Nasional (UN) SMA/MTs yang diujikan…

6 tahun ago

Soal Tes Penalaran Verbal & Numerik/Kuantitatif

Berikut ini merupakan contoh soal tes penalaran verbal dan numerik/kuantitatif. Ada beberapa file soal yang…

6 tahun ago

Induksi Matematika: Materi, Soal & Penyelesaian

Berikut ini kami sediakan beberapa file yang didalamnya ada materi singkat tentang Induksi Matematika, Soal…

7 tahun ago

Soal Tryout UAMBN MTs beserta Kunci Jawaban (2 Paket)

Berikut ini adalah soal tryout UAMBN MTs beserta kunci jawaban yang terdiri dari 2 paket…

7 tahun ago